M.Rezza Makapuan

Laki - Laki , Umur 13 Tahun

Garut Jawa Barat , Indonesia

Jangan jadikan kegagalan kemarin sebagai penghambat hari ini. Semangat untuk membuat hari esok lebih baik, Melalui hari ini.
Dimaz Share
INC-Zone

Site Info

Banner 88x31

Dimaz Share
X-Way

INC-Zone adalah blog yang sharing tentang Tips N' Trik, Software, Blogging, Computer, Games, Cheat dan Lain - Lain

:RE-VANSDARKā„¢ Is Valid HTML5

Music

Join,Like,Follow Us

FOLLOW THIS BLOG
Rabu, 23 Januari 2013

Cara Merubah Resolusi Netbook 1024 x 600 Menjadi 1024 x 768


Halo, sahabat blogger biasanya resolusi netbook maksimalnya hanya 1024 x 600 saja. Tapi disini saya akan membahas trik tentang merubah resolusi netbook 1024 x 600 menjadi 1024 x 768, dan triknya sangat mudah dan cukup gampang langsung saja prakteknya.

Pertama cari regedit kan sahabat blogger tahu caranya bagaimana, atau yang belum tau langsung tekan pada keyboard : Windows + R lalu ketik regedit dan klik ok.

Lalu Cari :

HKEY_LOCAL_MACHINE / SYSTEM / Current Control Set / Control / Class / {4D36E968-E325-11CE-BFC1-08002BE10318} 0000

Buka DWORD : Display1_DownScalingSupported ganti value jadi 1

HKEY_LOCAL_MACHINE / SYSTEM / Current Control Set / Control / Class / {4D36E968-E325-11CE-BFC1-08002BE10318} 0001

Buka DWORD : Display1_DownScalingSupported ganti value jadi 1

HKEY_LOCAL_MACHINE / SYSTEM / Current Control Set / Control / Class / {4D36E968-E325-11CE-BFC1-08002BE10318} 0002

Buka DWORD : Display1_DownScalingSupported ganti value jadi 1

Jika key pada nomer 3 dicari tidak ada, di abaikan saja, karena setiap netbook berbeda - beda.
Setelah itu restart netbook sahabat blogger, kemudian  klik kanan pada Desktop pilih Screen Resolution, maka akan tampil pilihan seperti SS dibawah ini.
Nie SSnya (Screen Shot) :



Note :


Cara ini hanya berjalan di Windows 7, Untuk Windows XP bisa menggunakan cara ini akan tetapi pada desktop akan muncul scroll jadi gak bisa full screen. Untuk Windows vista belum pernah dicoba, NetBook rata-rata jarang menggunakan Windows Vista.


0 komentar:

Posting Komentar

 

Banner 468x60